Text
Ekonometrika Dasar: untuk penelitian di bidang ekonomi, sosial dan bisnis
Ekonometrika merupakan perpaduan ilmu ekonomi, matematika dan statistik. Ilmu ini biasanya digunakan dalam penelitian dibidang ekonomi, bisnis keuangan, akuntansi dan masalah sosial lainnya yang memerlukan analisis berupa hitungan. Pemakaian ilmu matematika dalam ekonometrika adalah untuk membuat rumus dan persamaan matematika dari teori ekonomi. Ekonometrika menggunakan ilmu matematika untuk memastikan adanya bentuk yang dapat diamati secara langsung pada hubungan ekonomi. Sedangkan ilmu statistika digunakan untuk memberikan kesimpulan umum atas suatu hubungan ekonomi. Buku ini disusun dengan memperbanyak contoh kasus dan penjelasan modifikasi model persamaan untuk mengeksplorasi lebih jauh analisis ekonometrika
SL00026 | 001.4 MAH e | Sirkulasi (Ruang Koleksi Sirkulasi) | Tersedia |
SL00027 | 001.4 MAH e | Sirkulasi (Ruang Koleksi Sirkulasi) | Tersedia |
Judul | Edisi | Bahasa |
---|---|---|
Metodologi Penelitian Bisnis | Ed. 1 | id |